Cara Berjualan di OpenSea, Marketplace NFT yang Bisa Bikin Kaya Mendadak!

×

Cara Berjualan di OpenSea, Marketplace NFT yang Bisa Bikin Kaya Mendadak!

Bagikan berita
Pengertian Opensea Marketplace serta Cara Jual Aset Digital yang menguntungkan
(ilustrasi)
Pengertian Opensea Marketplace serta Cara Jual Aset Digital yang menguntungkan (ilustrasi)

KLIKKORAN.COM - Cara berjualan di OpenSea: Marketplace NFT yang bisa bikin Kaya Mendadak tentunya akan menjadi topik menarik untuk kita ulas dalam artikel ini.Sebagai Marketplace NFT Pertama di Dunia yang bisa Hasilkan Miliaran Rupiah bagi para kreator dan penjualnya tentunya masih banyak yang belum mengetahui Cara berjualan di OpenSea: Marketplace NFT yang bisa bikin Kaya Mendadak ini.

Cara berjualan di OpenSea: Marketplace NFT yang bisa bikin Kaya Mendadak! ini bisa ketahui dengan mengenal NFT terlebih dahulu.NFT adalah sertifikat kepemilikan digital yang tidak dapat digandakan. Jadi, apabila seseorang telah membeli karya NFT orang lain maka ia hanya memiliki hak kepemilikan digitalnya, bukan karya seutuhnya.

Marketplace NFT Pertama di Dunia OpenSea merupakan peer-to-peer marketplace untuk NFT yang terbesar di dunia.Opensea memiliki Lebih dari 300 ribu pengguna dan lebih dari 34 juta NFT yang ada di marketplace OpenSea dengan volume transaksi mencapai lebih dari US$4 miliar

Sebagai pasar terbuka pertama untuk setiap token, Mayoritas perdagangan NFT di OpenSea lebih menggunakan Ethereum. OpenSea sendiri juga menggunakan mata uang inti di platform mereka antara lain: Ethereum (ETH)/WETH, USDC, dan DAI.Opensea juga punya lebih dari 150 token pembayaran lain yang tersedia seperti $UNI dan $WHALE. Namun, masih suatu hal yang mustahil bagi OpenSea untuk menggunakan mata uang non-crypto seperti USD dan Euro.

Kelebihan OpenSeaSeorang kreator bisa mendapatkan keuntungan dari karyanya seperti desain, ilustrasi, musik, dan sebagainya melalui penjualan NFT. Semakin populer sebuah karya, semakin besar pula keuntungan yang bakal didapat seorang kreator.

Sementara itu marketplace seperti OpenSea bisa meraih keuntungan bergantung pada biaya yang dikumpulkan dari transaksi yang berhasil untuk menghasilkan uang. Setiap kreator yang menjual karyanya di OpenSea, bakal dikenakan biaya penjual sebesar 2,5 persen.Di laman resminya, OpenSea menyebutkan bahwa 2,5 persen dari setiap penjualan merupakan kompensasi untuk layanan yang diberikan kepada para kreator. Sementara itu para pembeli karya NFT, tidak dikenakan biaya tambahan ataupun komisi apapun.

Cara Berjualan di OpenSea Marketplace NFT

  • Masuk ke laman OpenSea.io dan login ke akun yang sudah didaftarkan.
  • Klik pada foto profil pada bagian kanan atas.
  • Lalu pilih “Profile”
  • Pilih NFT yang ingin dijual dari wallet.
  • Kemudian pilih “Sell” dan langsung diarahkan pada halaman penjualan.
  • Pilih jenis dan harga jual.
  • Editor : Saridal Maijar
    Sumber : 42073
    Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini