KLIKKORAN.COM – Pada artikel berikut ini terdapat 4 kode redeem Girls’ Connect [Gift Code] yang masih aktif hingga hari ini 23 September 2022.
Kode redeem Girls’ Connect ini didapat dari laman resmi mereka, jadi tunggu apalagi langsung tukarkan dan dapat berbagai hadiah eksklusif.
Untuk menukarkan kode Girls’ Connect ini cukup mudah, pertaman buka game Girls’ Connect pada Smartphone Anda dan selesaikan tutorialnya.
Baca Juga: Download True Skate MOD APK, Game Simulasi Skateboarding, Begini Cara Instalnya
Setelah itu ketuk ikon avatar di sudut kiri atas dan pergi ke pengaturan.
Kemudian ketuk kode hadiah dan masukkan kode redeem Girls’ Connect yang kami cantumkan dibawah ini, lalu klik tebus.
Tentang Game
Girls’ Connect: Idle RPG merupakan permainan kartu yang dikembangkan oleh EskyfunUSA.
Pada permainan ini Anda akan menjelajahi Tanah Eileen yang legendaris dalam peran Anda sebagai Komandan Mercenary.
Dalam memulai petualangan yang luar biasa, Anda akan bertemu dan merekrut berbagai karakter wanita menakjubkan untuk menciptakan legiun terkuat.
Baca Juga: [Download] Game Rise of Eros RPG 18+ Mod Apk Terbaru 2022
Berikut 4 Kode Redeem Girls’ Connect [Gift Code] 23 September 2022 yang masih aktif:
Code: NFZOFNCOS
Code: IONRFIONF
Code: ZOIFNQWIZ
Code: YDCB
Baca Juga: [UPDATE] Link Download Game The Spike Volleyball Story Mod Apk Versi September 2022
Nonton Juga Video dari Klikkoran.com: