Unik! 30 Pantun Kemerdekaan untuk Pembuka Pidato di HUT RI ke-77 dan Cocok Dikirimkan ke Media Sosial

×

Unik! 30 Pantun Kemerdekaan untuk Pembuka Pidato di HUT RI ke-77 dan Cocok Dikirimkan ke Media Sosial

Bagikan berita
30 Pantun Tema Kemerdekaan untuk Pembuka Pidato dan Cocok Dikirimkan ke Media Sosial dalam Memperingati HUT RI ke-77 pada 17 Agustus 2022/klikkoran.com
30 Pantun Tema Kemerdekaan untuk Pembuka Pidato dan Cocok Dikirimkan ke Media Sosial dalam Memperingati HUT RI ke-77 pada 17 Agustus 2022/klikkoran.com

KLIKKORAN.COM - Dalam artikel ini terdapat kumpulan pantun dengan tema "Kemerdekaan" yang bisa digunakan sebagai pembuka pidato.Cukup banyak jenis acara yang diselenggarakan untuk memeriahkan HUT Republik Indonesia yang ke-77 tahun. Mulai dari upacara bendera, lomba 17-an, hingga malam tasyakuran.

Dalam memperingati momen penting nasional ini, kita dapat berbagi ucapan selamat hari kemerdekaan dalam bentuk pantun yang bisa dikirimkan ke media sosial seperti TikTok, FB, Instagram, WA dan medsos lainnya.

Baca Juga: Happy Independence Day! Ucapan Selamat Hari Kemerdekaan RI ke-77 Bahasa Inggris untuk Status WA, Stories IG, Twitter dan TikTok

Selain itu, pantun dengan tema kemerdekaan berikut ini juga cocok dikirimkan kepada teman, sahabat, pacar, hingga kolega kantor dalam memperingati HUT RI yang ke-77 tahun.Tanpa perlu berlama-lama, silahkan cek 30 jenis pantun yang beretemakan kemerdekaan dalam memperingati HUT RI yang ke-77 pada 17 Agustus 2022 ini yang dirangkum dari berbagai sumber.

Pantun Tema Kemerdekaan

1. Gedung Kemerdekaan di jalan utama

Gedungnya megah rapi tersusunMari meriahkan HUT bersama

Yang diadakan setiap tahun.2. Bunga indah di dekat taman

Riang anak tertawa riaSungguh luar biasa kemerdekaan

Direbut dengan darah dan nyawa.3. Para hadirin tegap dan hormat

Karena telah dimulai upacaraKarena pejuang-pejuang hebat

17-8-1945 Indonesia raih merdeka.4. Ingatkah kamu hari itu

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 106597
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini