50 Ucapan HUT KORPRI ke-51 dan Qoutes Kata Semangat untuk Posting Sosmed 29 November 2022

×

50 Ucapan HUT KORPRI ke-51 dan Qoutes Kata Semangat untuk Posting Sosmed 29 November 2022

Bagikan berita
Tema HUT KORPRI 2022 dan Logo hingga Sejarah Berdirinya pada 29 November (foto: Klikkoran)
Tema HUT KORPRI 2022 dan Logo hingga Sejarah Berdirinya pada 29 November (foto: Klikkoran)

KLIKKORAN.COM - Berikut dalam artikel ini sudah tersedia 50 kata ucapan HUT KORPRI ke-51 yang jatuh pada tanggal 29 November 2022.Kamu dapat memposting kata ucapan dan qoutes penuh semangat, sesuai tema “KORPRI Melayani, Berkontribusi dan Berinovasi untuk Negeri.”

Jadikan status WA dan manfaatkan medsos IG, FB, Twitter, TikTok untuk menjadi wadah posting kata ucapan serta qoutes penuh semangat tersebut.Siapa tahu dengan membagikan postingan ke akun medsos, dapat menyebarkan semangat HUT KORPRI ke-51 kepada teman WA dan followers akun medsosmu.

Mari wujudkan fungsi KORPRI untuk Indonesia, sebagai perekat persatuan bangsa sebagai prasyarat pembangunan nasional dan berkontribusi dalam melayani publik.

Kata Ucapan dan Qoutes HUT KORPRI ke-51

1. Selamat Hari Korpri ke-51! Majulah terus pegawai Indonesia, mengabdi sepenuh hati, tanpa kata tapi.2. Semangat berjuang untuk Indonesia yang lebih maju.

3. Terus semangat untuk memajukan Indonesia yang lebih berkualitas.4. Bekerjalah dengan setulus hati, kerja cerdas, kerja keras, dan kerja ikhlas.

5. Korpri berkontribusi, melayani, dan mempersatukan bangsa.6. Jadilah pegawai Republik Indonesia yang mengabdi sepenuh hati, ikhlas, jujur, profesional, jaya selalu Korpri.

7. Semoga menjadi pegawai yang menginspirasi, bekerja dengan tulus ikhlas dari hati untuk negeri tercinta ini.8. Terima kasih telah mengabdi selama 51 tahun ini untuk Indonesia.

9. Tetaplah jadi abdi negara yang profesional dan berintegritas!10. Semangat para pegawai Republik Indonesia, teruslah mengabdi demi bangsa Indonesia ini.

11. Jadikan peringatan Hari Korpri ke-51 ini menjadi motivasi agar menjadi pegawai RI yang lebih baik lagi.12. Semangat menciptakan Sumber Daya Manusia yang berkualitas.

13. Semoga hari ini, esok, dan selamanya ASN Bersatu. KORPRI Tumbuh, Indonesia Tangguh.14. Peringatan HUT Korpri harus menjadi momentum untuk melakukan refleksi, menjaga soliditas dan solidaritas, dan melakukan lompatan besar demi mencapai kemajuan bangsa lndonesia.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 132212
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini