D. E. 14
Jawaban: C27. Seorang petugas perpustakaan akan membuat label buku-buku koleksi baru perpustakaan itu. Karena buku-buku tersebut merupakan novel ia menggunakan kode N, dilanjutkan empat angka berbeda dari angka-angka 2, 3, 4, 5, 6, dan 7. Banyak label yang dapat disusun petugas perpustakaan tersebut adalah ….
A. 120B. 180
C. 240D. 250
E. 360Jawaban: E
28. Banyak bilangan genap yang terdiri dari 3 angka berbeda yang dapat disusun dari angka 0, 2, 3, 4, 5, 6, dan 7 adalah ….A. 210B. 120C. 105
D. 40.90E. 75
Jawaban: C29. Dari 8 siswa putra dan 4 siswa putri akan diambil secara acak 3 orang siswa untuk menjadi delegasi sekolah dalam suatu acara. Peluang terbentuknya delegasi yang ketiga anggotanya putra semua adalah ….