Mengenal Gaya Hidup Slow Living, Agar Memaknai Harimu Lebih Berharga Setiap Detailnya

×

Mengenal Gaya Hidup Slow Living, Agar Memaknai Harimu Lebih Berharga Setiap Detailnya

Bagikan berita
foto : www.pexels.com
foto : www.pexels.com

Gaya Hidup - Dalam kehidupan dengan beragam persaingan dan kita dituntut bergerak gesit, bahkan mengorbankan kehidupan berketuhanan dan kehidupan sosial.

Baca juga : Ketahui dan Terapkan 5 Alasan Ini yang Buat Kamu Harus Bersyukur Pada Hidup

Padahal bisa aja, bergerak cepat justru membuat kita melewatkan banyak hal yang mestinya bisa lebih dinikmati dengan sederhana.

Soal kehidupan yang serba cepat yang terkadang membuat kita kelelahan, ada baiknya kamu menerapkan sistem 'Pelan Pelan Saja' seperti lagunya Kotak.

Dikenal dengan istilah Slow living yang kalau dibahasakan artinya menjadi ‘hidup yang melambat’, berikut Hipwee merangkum penjelasannya.

Di zaman serba cepat ini, slow living justru jadi tren baru di kalangan kaum urban yang mulai merasa lelah dengan aktivitas kesehariannya.

Bukan berarti slow living ini pelarian biar bisa lelet dan malas, meski terlihat santuy banget menjalani hidupnya.

Tapi justru slow living ini mengajarkan kita melakukan sesuatu seperlunya, sewajarnya dan sesuai dengan kemampuan diri sendiri.

Kalau biasanya kecepatan adalah tuntutan yang kadang membuat kita tergesa-gesa, maka slow living hadir sebagai lawan dari segala yang tergesa-gesa.

Seperti dinukil dari Greeners, Ukke Kokasih seorang praktisi slow living di Indonesia, menjelaskan bahwa gaya hidup yang ia jalani.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 13038
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini