Review Film In Time yang Tayang di Bioskop Trans TV Pada 2 Januari 2022 Pukul 21.00 WIB

×

Review Film In Time yang Tayang di Bioskop Trans TV Pada 2 Januari 2022 Pukul 21.00 WIB

Bagikan berita
Film In Time (foto: IMDb/Tribun)
Film In Time (foto: IMDb/Tribun)

KLIKKORAN.COM - Berikut Review Film In Time yang Tayang di Bioskop Trans TV Pada 2 Januari 2022 Pukul 21.00 WIB.Menampilkan Roger Deakins sebagai sinematografinya dengan musik dari Craig Armstrong, anggarannya yaitu 40 juta dollar.

Selain Bioskop Trans TV, kamu dapat menyaksikannya di platform Netflix dan Amazon Prime Video serta Google Play (Rp 28.000).Penyanyi Justin Timberlake adalah pemeran utama film ini, yang aktingnya sempat jadi perbincangan para kritikus film.

Setelah akting perdananya dalam film Bad Teacher dan Friends with Benefits, yang disebut tidak sesukses film In Time.

Review In Time

https://www.youtube.com/watch?v=YRSBiTF3wNwBerbagai metafora sosial mengenai jurang pemisah yang terbentuk antara kelompok kaya (berkuasa) dan kelompok miskin.

Mereka memperlakukan rakyatnya secara tidak adil, banyak orang di dunia lupa akan arti kemanusiaan hanya karena materi.Waktu digunakan sebagai mata uang pemersatu dunia yang memiliki benturan dan jarang dapat dihindari oleh Sutradara Niccol.

Menghasilkan beberapa bagian In Time terasa kurang mampu bekerja dengan baik, menurut review dari amiratthemovies.Menurutnya, In Time harus diakui akan masih mampu menghibur banyak orang yang menyaksikannya.

Satu-satunya yang menjadi pembeda dalam kisah ini adalah latar belakang waktu yang berhasil menghadirkan kesan futuristik.Jalan cerita In Time seperti berhenti berkembang dan terus menerus mengulang jalan cerita yang telah dihadirkan di awal.

Sinopsis In Time

Film ini berkisah tentang masa depan manusia yang akan berhenti bertambah usia ketika mereka mencapai 25 tahun.

Di tangan mereka terpasang sebuah jam yang menunjukan waktu sisa hidup masing-masing, baik si kaya maupun yang miskin.Bedanya, orang kaya dapat membeli perpanjangan umur. Namun tidak bagi Will yang diperankan oleh Justin Timberlake.

Ia tidak memiliki uang untuk dapat memperpanjang umurnya dan tidak bisa menyerah begitu saja, apa yang akan Will lakukan?Film ini tayang pukul 21.00 WIB pada 2 Januari 2022 di Bioskop Trans TV, menampilkan Will yang dikejar karena masalah uang.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 37694
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini