Tayangan Perdana Drakor Run On, Raih Rating Tinggi Hampir Saingi Private Lives

×

Tayangan Perdana Drakor Run On, Raih Rating Tinggi Hampir Saingi Private Lives

Bagikan berita
foto : cover JTBC
foto : cover JTBC

Hiburan - Pemutaran perdana Drama Korea Run On memikat penonton, dengan rating nasional rata-rata 2,145 persen.

Nielsen Korea juga mengamati bahwa angka tersebut hampir, menyaingi Private Lives yang memiliki peringkat 2,522.

Baca juga : Drakor True Beauty Akhirnya Tayang, Kamu Wajib Nonton Karena Alasan Ini

Melansir Wartakotalive, Sutradara Run On menggambarkan drakor tersebut sebagai:

"kisah cinta manis antara dua orang gila yang manis dengan niat baik."

Dia tidak memiliki apa-apa selain pujian tinggi untuk pemeran utama.

Pemeran utama Run On yakni Im Siwan, Shin Se Kyung, Sooyoung, dan Kang Tae Oh.

Run On bercerita tentang orang-orang yang, mencoba terhubung satu sama lain dalam bahasa mereka sendiri.

Sebelumnya, mereka hidup dalam kata-kata berbeda dan langkah berbeda.

Im Siwan berperan sebagai Ki Sun Kyum, mantan atlet yang pensiun setelah satu peristiwa mengubah hidup sehingga menjadi agen olahraga.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 5470
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini