Dalam liriknya telah dijelaskan bahwa dirinya berterimakasih kepada kekasihnya karena telah memilihnya dan mencintainya.
Nah, supaya lebih paham lagi mengenai lagu ini, kami bakal memberikan kepada kamu semua arti lirik dari lagu ini. Jadi, simak artikel ini sampai habis ya!
Berikut adalah arti lagu 'Thank You 4 Lovin Me' milik Paul Partohap beserta terjemahan lirik dalam bahasa Indonesia.
https://www.youtube.com/watch?v=Ul5IgSzGbWsArti Lagu Thank You 4 Lovin Me - Paul Partohap
Lirik dan Terjemahan :
Wish you could always tell me Artinya : Berharap kamu selalu bisa memberitahuku
How to make you happy Artinya : Bagaimana cara membuatmu bahagia?
I just got no clue Artinya : Aku hanya tidak tahu
Don't want you feel blue Artinya : Tidak ingin kamu merasa biru
It's true Artinya : Itu benar
Tryin' to be a better man Artinya : Mencoba menjadi pria yang lebih baik
Editor : Saridal MaijarSumber : 122293